Pelatihan Media Permainan Edukatif: Panduan Praktis Berwudhu Dalam Meningkatkan Keterampilan Anak Usia Dini di TK Nurul Islam Majidi
DOI:
https://doi.org/10.58540/sambarapkm.v4i1.1318Keywords:
Anak usia dini, permainan edukatif, berwudhu, keterampilan motorik, pendidikan agama IslamAbstract
Pelatihan ini mengkaji pelatihan media permainan edukatif dalam meningkatkan keterampilan anak usia dini dalam pembelajaran berwudhu. Studi dilakukan pada anak usia 4-6 tahun dengan fokus pada aspek motorik halus, pemahaman kognitif, dan pembentukan karakter religius. Metode pembelajaran melalui bermain digunakan untuk menstimulasi perkembangan anak. Hasil pelatihan menunjukkan bahwa media permainan edukatif berwudhu efektif meningkatkan keterampilan motorik halus, pemahaman urutan berwudhu, serta meningkatkan kemandirian dan rasa percaya diri anak. Implementasi pembelajaran ini memerlukan dukungan guru, keluarga, dan media yang sesuai agar hasil optimal tercapai.






